progrez.cloud

Introducing Progrez Blog

22 Juni 2020

Halo progrezit, mengingat banyaknya informasi mengenai fitur baru, pembaruan fitur, maupun informasi non-teknis tentang Progrez.Cloud, sepertinya perlu dibuatkan blog khusus yang mengulas sekilas tentang informasi tersebut. Sebagai langkah awal, Progrez memperkenalkan Side Web "Blog Progrez" ini.

Karena blog ini dibuat agak terlambat dan telah melewatkan banyak informasi penting seputar perkembangan Progrez.Cloud, kemungkinan informasi yang terlewat nanti akan kembali diulas didalam blog ini. Tentunya sayang jika informasi tentang API Progrez, Web Monitoring Progrez, maupun fitur-fitur lainnya, tidak dapat dilihat kembali sebagai dokumentasi.

Untuk diskusi seputar Progrez, kalian bisa langsung visit di link berikut ini:

Fanpage: https://www.facebook.com/progrezit/
Channel Telegram: https://t.me/progrezcloud
Group Telegram: https://t.me/progrez

Untuk memulai blog pertama ini, Progrez.Cloud ingin berterima kasih kepada seluruh Progrezit yang telah menjadikan website Progrez.Cloud sebagai media untuk membantu menyelesaikan project, plan, maupun rutinitas lainnya dalam kehidupan kalian sehari-hari.

Thanks, You!

Regards,
Founder

Other Post

00

Melihat Statistik Geoprofil Pengunjung di me.progrez.cloud

Hi Progrezian, lama sudah Progrez.Cloud tidak memberikan informasi update terbaru. Walaupun tanpa up

3341 Read

00

Tak Perlu Full Project, Sekarang Cukup Bagikan List Pekerjaan Yang Penting Saja Ke Client

Pada fitur "Share Project" yang sudah tersedia di Progrez.Cloud, seluruh task dan subtask nya akan i

2767 Read

00

Fitur "Copy Task" Memudahkan Penanganan Tugas-Tugas yang Serupa Di Dalam Project

Dalam manajemen task terkadang terdapat beberapa "Main Task" yang memiliki Sub Task yang sama. Darip

2645 Read